Pantai Kunir, Sudimoro
Pantai yang masih Asri,sunyi dan belum terjamah,Pantai yang sangat indah dengan pasir putih bersih dan luas yang membentang sekitar setengah kilometer,dan di ujung timur pantai tersebut terdapat sungai yang berpagar tebing bebatuan kapur khas pantai Pacitan.
Pantai ini juga banyak ditumbuhi pohon kelapa, dan pohon besar yang tumbuh di tepi pantai membuat pantai ini terasa nyaman dan dapat memanjakan mata kita.Pantai initerletak di Desa Pager Kidul Kecamatan Sudimoro. Dari pusat kota Pacitan, sekitar satu jam perjalanan melalui JLS (Jalan Lintas Selatan).
Semoga Liburan Anda Menyenangkan




Komentar
Posting Komentar