Pantai Srenget, Kebonagung
Laut yang membentang dan dihiasi air pantai yang biru kehijaun seakan pantai melambaikan tangannya untuk mengajak kita untuk menginjakkan kaki di bibir pantai tersebut.
Sungguh indah nan sejuk suasana di pantai yang satu ini. Penuh dengan kedamaian, sangat cocok buat menenangkan diri kala kita sedang capek ataupun pusing dengan segala rutinitas.
Semoga Liburan Anda Menyenangkan


Komentar
Posting Komentar